Timpan labu inti kelapa

Timpan labu inti kelapa


oleh : Cut Sumiati


Assalamualaikum para pencinta dapur umami pada kesempatan kali ini saya akan membagi kan resep timpan labu inti kelapa naah yang sukak sama timpaan jangan lupa simak sampai habiis yaa pertama tama langkah kita untuk membuat timpan labu inti kelapa kita harus mempersiapkan,

  1. 500 gram tepung ketan, saya pakai tepung ketan rosebrand
  2. 500 gram Labu tanah kuning/Ubi ungu di potong 2
  3. 1 butir kelapa yg agak muda
  4. Santan kental dari 1 butir kelapa tua
  5. 250 gram Gula Merah
  6. 250 gram gula putih
  7. secukupnya Garam
  8. 4 lembar daun pandan
  9. secukupnya air
  10. 4 pucuk daun pisang utk membungkus timpan labu inti kelapa. Dan sediakan minyak
  11. secukupnya Minyak makan.

Cara yang pertama kita
Membuat kolak labu/ubi ungu...masukkan labu/ubi, 2 lembar daun pandan, 100 gram gula, garam secukupnya, Santan kental dari 1 butir kelapa, masukkan kedalam panci masak dan diaduk2 sampai mendidih dan masak.
Cara yang ke dua Membuat inti kelapa... Gula merah dipotong2, 100 gram gula pasir, sedikit air dan 2 lembar daun pandan, masak sampai mendidih lalu masukkan kelapa yg agak muda. Diaduk2 hingga masak.

dan Masukkan tepung ketan, garam dan kolak labu/ ubi ungu tadi kedalam wadah. Ulenin sampai adonan kalis.
dan selanjutnya Ambil daun pisang oleskan dengan minyak, bulat2 kan adonan kira2 50 gram. Pipihkan lalu letakkan inti kelapa kemudian bungkus.
Dan Siapkan dandang, kukus timpan yg sudah dibungkus td. Masak lebih kurang 30 menit.
Lalu angkat dan Dinginkan dan siap di santap.
Jadii lah timpan labu intii kelapa didalam nyaa timpan jugak salah satu snak terfaforit orang aceh loooeh setelah ini jangan lupa praktek yaaa ,
Share on Google Plus

About KPI NEWS

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 komentar:

Posting Komentar