SAYUR PLIEK U ALA DAPUR MAMI
oleh : rosyifa wahyuni
Bahan yg digunakan :
- 1 genggam daun singkong di potong kecil
- 1 genggam daun melinjo & buah melinjo
- 2 liter santan (tidak kental dan tidak encer)
- 1 btg kecombrang (di rajang halus)
- 10 lbr daun jeruk (dirajang halus)
- 3 btg serai (dirajang halus)
- 20 cabe hijau (di potong kecil2)
- 2 tgkai daun temurui
- 1 btg rebung
- 1 genggam rimbang
- 1 bh labu siam
- Seikat kecil kacang panjang
- 1 genggam udang kecil
- Bumbu halus :
- 1/4 plik di rendam air panas kemudian di haluskan
- 5 siung bawang merah
- 4 siung bawah putih
- 1 ruas jari jahe
- 1 ruas jari kunyit
- 1/8 nangka muda (direbus dahulu)
- 1 sdm jintan manis
- 2 sdm kelapa gongseng
- 1 sdm ketumbar
- 10 butir cabe rawit (klo mau pedas bisa di tambah lagi)
- secukupnya Garam
Langkah :
1. Siapkan semua bahannya potong dan cuci bersih (cabe hijau, serai, daun jeruk)
2. Udang cuci bersih
3. Nangka muda dan buah belinjo yg sudah di rebus terlebih dahulu beserta bunga pepaya & kacang tanah
4. Kacang panjang potong kecil
5. Kecombrang yg di rajang
6. Buah rimbang
7. Rebung
8. Daun singkong dan daun melinjo
9. Plik yang direndam air panas kemudian di haluskan dgn blender dan di saring di masukkan ke dalam santan
10. Campur semua bahan tadi dan bumbu yg di haluskan beserta daun temurui masak hingga mendidih dan taruh garam sesuai selera
11. Selamat menikmati 👌
0 komentar:
Posting Komentar